Aplikasi GPS Offline Android Terbaik Gratis & Canggih

advertisement
Aplikasi GPS Android terbaik yang satu ini bernama GPS Navigation & Maps Sygic, diciptakan oleh application development yang bernama Sygic. Global Positioning System atau dalam bahasa indonesia berarti Sistem Pemosisi Global merupakan sebuah sistem yang dapat menentukan letak lokasi di bumi dengan menggunakan sinyal satelit.

Aplikasi GPS Android

Aplikasi ini menawarkan fitur-fitur canggih yang mungkin tidak anda temukan pada aplikasi GPS lainnya, diantaranya adalah:
  • Dapat bekerja secara offline, sehingga tidak akan menghabiskan pulsa yang anda punya.
  • Peta berkualitas tinggi.
  • Tedapat rute alternatif yang nantinya dapat anda pilih ketika ingin pergi ke suatu tempat.
  • Aplikasi GPS offline android ini juga akan memberikan peringatan untuk anda ketika anda berkendara dengan kecepatan yang terlalu tinggi.
  • Melihat kota atau bangunan dengan bentuk 3 dimensi.
  • Tersedia juga navigasi jika anda berjalan kaki.
  • Fitur kompas akan anda dapatkan dan digunakan jika di luar ruangan.
  • Grafis performa terbaik akan tampil di Tablet dengan High Definition (HD).
  • Terdapat peta gratis untuk 110 negara; Amerika, Inggris, Belanda, Indonesia, dan sebagainya.
  • Masih banyak lagi fitur menarik lainnya yang akan anda dapatkan...

Jika anda baru menetap di suatu tempat, Aplikasi GPS Android ini sangat cocok untuk anda agar anda dapat pergi ke mana saja tanpa khawatir tidak tahu jalan dan sebagainya.

Jika anda punya uang lebih anda juga bisa mencoba versi premium dengan 3 fitur yang lebih canggih, seperti fitur lalu lintas yang dapat menghindari anda dari kemacetan, dan sebagainya.

Lihat juga: Clean Master, Aplikasi Android Agar Tidak Lemot.

ARTIKEL TERKAIT: